Kapolres Pesawaran Menyampaikan pentingnya koordinasi kelembagaan antara Bawaslu dan Kepolisian dalam mensukseskan Pemilu
Pesawaran – Ketua dan Anggota Bawaslu Kabupaten Pesawaran melaksanakan koordinasi kelembagaan kepada Polres Pesawaran, Jumat (29/07/2022).